Wednesday, March 19, 2014

Prestasi dan Kegiatan Klub Selam Anemon

Pada tahun 2010, Anemon DC bekerjasama dengan Cikal mengadakan Fishing Week 2010 di Kiluan. Kegiatan ini merupakan acara tahunan yang diadakan dengan tujuan untuk mengenalkan potensi Teluk Kiluan kepada Masyarakat Umum.

Pada tahun 2011, Anemon Dc mengadakan penyuluhan dan peletakan terumbu karang di Pantai Ringgung bersama dengan Himbio MIPA Unila, Nautika, Unsri dan UI. Kegiatan ini bertujuan Memberitahukan kepada kalangan, Pelajar, Mahasiswa, Maupun Masyarakat agar mereka dapat membantu Pelestarian Terumbu Karang yang berdampak besar terhadap kehidupan kita saat ini, esok, dan dikemudian hari.

Bulan September 2011 Anemon Dc mengadakan Reef Check dan Monitoring Terumbu Karang di Pulau Tegal. Kegiatan ini bertujuan untuk Merehabilitasi dan Mengetahui . Kondisi Terumbu Karang Saat ini di Pulau Tegal. Publikasi Kegiatan ini didukung oleh Radar TV dan Radar Lampung.

Pada bulan Juni 2012, Anemon DC mengadakan Reef Check dan Monitoring Terumbu Karang di Pulau Balak. Kegiatan ini bertujuan untuk Merehabilitasi dan Mengetahui . Kondisi Terumbu Karang Saat ini di Pulau Balak. Publikasi Kegiatan Ini didukung oleh Majalah Kampus, yaitu; Natural.

Pada tanggal 17 Agustus 2012, Anemon DC mengadakan Pengibaran Sang Saka Merah Putih Bawah Laut dan Transplantasi Terumbu Karang di Pulau Tegal. Kegiatan ini bertujuan untuk memperingati hari Kemerdekaan Republik Indonesia dan sekaligus merehabilitasi terumbu karang di Pulau Tegal yang mengalami kerusakan.Publikasi kegiatan ini didukung oleh Majalah Kampus, seperti ; Teknokra dan Natural, Lampung Ekspress, Kabarkampus.com, Radar TV.

Capaian Dari Kegiatan Manfaat bagi masyarakat:

Dapat menjadi sumber penghidupan secara ekonomis dan biologis dihari mendatang
Masyarakat bisa memperoleh data terumbu karang terbaru yang dapat dijadikan pedoman agar mereka tidak dapat melakukan perusakan terumbu karang.

Kegiatan Yang Pernah dilakukan:
 1. Reef Check dan Monitoring Terumbu Karang di Pulau Tegal 2011 Pulau tegal 2011
2. Reef Check dan Monitoring Terumbu Karang di Pulau Balak tahun 2012.
    Tahun 2012

Kegiatan Klub Selam Anemon dari Tahun 1999-2012
1 Ikut serta dalam Festival Krakatau IX 1999
2 Ikut serta pada Jambore Selam Nasional III 2001
3 Pembuatan artificial reefs di Pulau Bantan, Kep. Riau 2001
4 Pencarian korban SAR di Way Kambas 2001
5 Kerjasama biologi laut dengan Universitas Sriwijaya 2002
6 Ikut serta dalam Festival Krakatau di Pulau Condong 2002-2004
7 Pelatihan Kecakapan Kehidupan Kelautan 2003
8 Juara III Putri Orientasi Bawah Air (OBA) dalam Kejuaraan Terbuka. 2003
9  Pameran Foto, Simulasi Pembuatan Terumbu Karang Buatan dan Pemutaran Film Konservasi 2003 10 Ekspedisi Teluk Lampung I bersama ITB (Nautemon) 2004
11 Kejuaraan Fins Swimming pada Festival Krakatau XIV bekerjasama dengan Pengda POSSI   
     Lampung 2004
12 Juara III Putri Fin Swimming Lampung 2004
13 Ekspedisi Teluk Lampung bersama UNDIP 2005
14 Juara I Putri Fin Swimming Lampung 2005
15 Ekspedisi Krakatau bersama ITB (Nautemon II) 2006
16 Kiluan Fishing Week kerjasama dengan Cikal 2006, 2007, 2008, 2010
17 Ikut serta dalam Jambore Selam Nasional di Kepulauan Krakatau(Ulang Tahun Bandar Lampung)
     2006
18 Mengadakan Coral Rehabilitation & Reef Check 2008 2008
19 Mengikuti Jambore Selam Mahasiswa I di Karimun Jawa 2010
20 Melaksanakan Peletakan Terumbu Karang Buatan Bersama ITB 2010
21 Reef Check & Monitoring Terumbu Karang di Pulau Ringgung 2011
22 Peletakan Terumu Karang Buatan di Pulau Tegal, Kec. Padang Cermin, Kab. Pesawaran 2011
23 Ikut serta Jambore III di Kep. Kapoposang, Sulawesi 2012
24 Reef Check & Terumbu Karang di Pulau Balak, Kec. Padang Cermin, Kab. Pesawaran 2012
25 Pengibaran Sang Saka Merah Putih Bawah Air di Pulau Tegal 2012
26 Reef Check & Monitoring Terumbu karang 2013 di Pulau Tegal
27 Coastal Clean Up 2013 Pulau Tegal
28 Ekspedisi Teluk Kiluan bersama UKSA 387 2013
29 Festival Bahari Lampung yang pertama th 2013
30 Penyelaman bersama MenHut 2013
31 Penyelaman menggunakan Kebaya Hari Kartini di Pulau Mahitam 2013
32 Kerjasama dengan SAR POLDA Lampung di Sukabumi th 2013
33 Coral & Coastal Clean Up 2014 di pulau Tegal
34  Pelatihan selam dan sertifikasi selam dan RAOTS pertama, Mei 2007
35  - Pengibaran Sang Saka Merah Putih Bawah Air di pantai Ringgung desember 2008 bersama cv
      Siger Maritim

yang lainnya ditunggu yaa....

4 comments:

  1. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  2. - Pelatihan selam dan sertifikasi selam dan RAOTS pertama, Mei 2007
    - Pengibaran Sang Saka Merah Putih Bawah Air di pantai Singgung desember 2008 (klo gak salah), bersama cv Siger Saritim

    ReplyDelete